Produk terkenal Nintendo dan nickelodeon
Nickelodeon
merupakan channel televisi luar negeri yang menayangkan beberapa hiburan dan
Nintendo merupakan perusahaan yang membuat console dan beberapa video game.
Nickelodeon dan Nintendo memberikan hiburan yang menarik kepada orang – orang
di dunia, kali ini saya akan membahas produk terkenal karya
Nintendo dan nickelodeon.
1. Nintendo
Saat ini perusahaan
Nintendo memiliki 2 jenis console terbaru yaitu, Ninteno 3DS dengan tipe
handheld console yang sudah dirilis sejak 26 Februari 2011 dan Nintendo WII U
dengan tipe home console yang dirilis 18 November 2012. Dua console tersebut
memiliki beberapa kekurangan namun masih banyak penggemarnya yang menantikan
game game exclusive untuk console tersebut.
a. Nintendo 3DS
3DS merupakan console
game yang dikembangkan berdasarkan model pendahulunya yaitu Nintendo Dual
Screen(NDS) yang memiliki ciri khas dua layar layar atas untuk menampilkan
permainan biasa dan layar bawah yang merupakan touch screen berfungsi
menampilkan beberapa interface dalam
beberapa gamenya. Dan juga console ini menambahkankamera dan microphone
pendukung pada console pendahulunya masih digunakan pada 3DS ini.
Gambar
rombol – tombol pada 3ds.
Target pemasaran untuk
console ini untuk kalangan laki – laki dan perempuan, remaja atau dewasa karena
dalam console ini terdapat banyak video game yang dapat dinikmati laki – laki
dan perempuan bahkan orang dewasapun masih suka memainkan video game pokemon
series terbaru yang eksklusif untuk console 3DS ini.
b. Nintendo WII U
Setelah suksesnya
console Nintendo WII pada tahun 2006 lalu pada tahun 2012 perusahaan Nintendo
meluncurkan versi terbaru dari WII dengan nama Nintendo WII U. perubahan
consolenya tidak terlalu mencolok hanya bentuknya yang lebih slim tetapi perbedaan
yang mencolok terdapat pada kontrolernya yang terdapat touch screen dan kamera
yang membuatnya terlihat seperti Ipad.
Gambar
console Nintendo wii U.
Gambar
gamepad Nintendo wii U.
Reggie
Fils-aime mengatakan selogan untuk WII U “liburan kali ini bersama WII U” karna
menurutnya console ini cocok untuk hiburan keluarga di waktu senggang antara
orang tua dan anak-anaknya.
Sejak diluncurkan
pada tanggal 1 Desember 1977 channel Nickelodeon telah membuat dan menyiarkan
banyak film yang menarik disini akan di bahas 2 tayangan menarik yaitu:
a.
SpongeBob
SquarePants
Gambar
film spongebob squarepants.
Film spongebob di rilis
pada tahun 1999 hingga sekarang semua kalangan mengenal sosok spongebob film
ini memang tidak mengambil konsep yang realistic bahkan tidak logis. Tapi
dengan latar cerita dan pembuatan karakter – karakter yang begitu menjiwai
dalam film ini membuat semua orang yang menontonnya melupakan hal – hal
negatifnya dan berfokus pada ceritanya yang menarik dan lucu. Dilm ini cocok
untuk dinikmati bersama keluarga karna tidak hanya anak – anak saja tetapi
orang dewasa pun akan tertarik ke dalam cerita menarik spongebob squarepants.
b.
Dora the Explorer
Gambar
Dora the Explorer
Dora the Explorer filem
yang dibuat oleh Chris Gifford, Valerie Walsh, dan Eric Weiner yang dirilis
pada tahun 2000. Film ini menceritakan serorang gadis kecil bernama Dora yang
berpetualang ke tempat yang ingin ditujunya melewati beberapa tempat yang
memiliki rintangan. Cerita pada film ini memang cukup sederhana namun ini cukup
digemari oleh anak – anak karna pembelajaran dalam film ini mudah dipahami
dengan jalan cerita yang menarik.
Sumber :